Red: TABIRNUSANTARA

Surabaya //  TABIRNUSANTARA melaporkan adanya kebakaran dengan rincian sebagai berikut  Jumat, 06 September 2024 Lokasi  Jl. Ahmad Yani No 152, Kelurahan Gayungan, Kecamatan. Gayungan, Kota Surabaya, Jawa Timur

Yang Terbakar Gudang Dinas Peternakan Provinsi Jawa Timur Waktu Laporan dan Terima Berita Pukul 11.47 WIB Pelapor Pemberita Bpk Toni, Team Berangkat Pukul 11.48 WIB Tiva di Tempat kejadian kebakaran (TKK) Pukul 11.54 WIB

Tindakan Pemadam oleh Unit Tempur Pos Jambangan tiba di Tempat Kejadian Kebakaran (TKK) dan langsung melakukan pemadaman ” Api Pokok Padam pukul 12.23 WIB, sampai
Pembasahan Selesai dan Dinilai Kondusif pukul 13.16 WIB

Unit yang Diberangkatkan: sebagai berikut  2 Unit Tempur Pos Jambangan, 1 Unit Tempur Rayon 3 Rungkut, 1 Unit Tempur Poskotis Joyoboyo,

Informasi Bangunan yang terbakar
Luas Bangunan sekitar 235 m², Luas yang Terbakar 5 m², Penyebab kebakaran di ketahui akibat Konsleting listrik , mengakibatkan Korban luka luka  1 orang
Sebagai Penanggung Jawab  Kasubag TU

Di peroleh Data Korban bernama Siswanto (± 54 Th), Alamat Jl. Ahmad Yani No 202, Kondisi  Luka robek tangan kiri terkena kaca, 3 cm kedalaman 0,5 cm

Catatan beruntung ada Sumber Air  Menggunakan Hydrant di Halaman yang tersedia dan dapat di fungsikan  dalam kondisi darurat,Team Penanganan oleh. Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Surabaya, BPBD Kota Surabaya,  Posko Terpadu Selatan, PMI,

Demikian TABIRNUSANTARA mengabarkan.

(BS)

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *